


Milad ke 19 Tahun, Lazdai adakan tasyakuran dan konsolidasi Amil
Sebanyak 59.659 orang menerima manfaat zakat dan sedekah melalui LAZDAI Lampung _Bandarlampung,3 November 2020_ . Lembaga Amil Zakat Dompet Amal Insani (LAZDAI) Lampung dalam usia lembaga ke-19 tahun per 29 Oktober 2020 yang lalu telah menorehkan kontribusi sosial...
LAZDAI Salurkan Santunan untuk 44 Anak Yatim Dhuafa di Kota Metro
LAZDAI Salurkan Santunan untuk 44 Anak Yatim Dhuafa di Kota Metro Dalam rangka menyambut milad ke 19, Lembaga Amil Zakat Dompet Amal Insani (LAZDAI) melaksanakan 4 program penyaluran dan pemberdayaan, diantaranya program santunan untuk 190 anak yatim dhuafa se...
Pemasangan Instalasi MCK dan Tempat Wudhu Musholla Al-Alif
Pelaksanaan pemasangan instalasi mck dan tempat wudhu untuk Musholla Al-Alif Pulau Tegal, Pesawaran. Bismillahirohmanirrohim, dengan mengucap syukur dan memuji kebesaran Illahi, kami sampaikan bahwa di Pulau Tegal Desa Sidodadi Kecamatan Teluk Pandan Kabupaten...
Santunan Anak Yatim Bersama PLN
Dalam Rangka Hari Listrik Nasional, PLN Bekerjasama dengan LAZDAI salurkan bantuan/santunan untuk 40 anak yatim dhuafa di Desa Umbul Asem Dusun 5 kelurahan Kertosari, kecamatan Tanjung Sari, Lampung Selatan.. Baca Juga :...